MENGENAL APA ITU ZIMBRA (mail server)

ulun
0

 

1. PENGERTIAN

zimbra adalah sofware open source untuk email server dan kolaborasi (groupware) yang menyediakan solusi email server yang powerfull, penjabwalan,  kalender group kotak dan manejemen penyimpanan dokumen via web.
zimbra web tersedia untuk linux dan mac os x. zimbra menggunakan klien ajax web 2.0 yang dapat di jlankan pada browser ,seperti firefox, interner explorer dan lain2. zimbra pada dasarnya sekelas dengan microsoft exchange server. perbedaan nya zimbra terbagi dua edisi.yaitu open source edition dan network edition.
ZCS Web Client yang merupakan kolaborasi dengan fitur lengkap suite yang mendukung email dan kalender grup menggunakan antarmuka web Ajax alat yang memungkinkan tips, draggable item, dan klik kanan menu di UI. Juga dilengkapi kemampuan pencarian yang maju dan tanggal hubungan. Dokumen online authoring, "Zimlet" mashup dan administrasi penuh UI juga disertakan. Hal ini ditulis menggunakan 'Zimbra Ajax Toolkit.

2. KELEBIHAN

Kelebihan yang dimiliki oleh Zimbra :
  • Beroperasi menggunakan Operating System Linux (Jadi selain aplikasi ini open source juga dapat dijalankan pada OS yangOpen Source juga)
  • AntiVirus dan AntiSpam Handal dan include secara satu kesatuan dalam mail server
  • Kapasitas User account dan Mailbox tidak terbatas
  • Pengaturan dan pemeliharaan sangat mudah dengan Web Administration console
  • Memiliki kemampuan Multi Domain
  • Memiliki pembatasan Quota MailBox per User
  • Dapat di gabungkan dengan Fitur Spooling Mail

3. FUNGSI DAN CARA KERJA

Zimbra mail server ini bekerja seperti halnya mail server yaitu mengirim pesan berupa e-mail kepada orang yang di tuju, namun banyak fitur-fitur yang memfasislitasi Zimbra ini,

4. REFERENSI

https://id.wikipedia.org/wiki/Zimbra

Posting Komentar

0Komentar
Posting Komentar (0)